Wild Rift Turnamen di Rumorkan hanya Asia saja

TurnamenLeague of Legends: Wild Rift di tahun 2023 hanya berlangsung di Asia

Wild Rift

Di kabarkan ajang Kompetisi League of Legends: Wild Rift akan segra meninggalkan beberapa wilayah bagian barat. Dan hanya akan berlangsung di Asia pada tahun 2023.  Dalam hal ini sangat berpengaruh sekali kepada pemain wild rift yang berada di wilayah barat karena  tidak mendapatkan lagi turnamen resmi dari pihak Riot Games.

Seperti yang kita ketahui bahwa Wild Rift sendiri adalah MOBA dengan peminat tebanyak dari fans berat LoL . Lantas bagaimana turnamen yang bukan wilayah Asia tidak di selenggarakan di tahun depan.

Selamat Tinggal 4 region Wild Rift selain Asia

informasi yang di perlihatkan oleh konten kreator Tayggan dan AfterRift melalui akun twitter mereka. Masing-masing dari mereka memperlihatkan informasi yang menjadi matinya kompetisi  Wild Rift 2023.

Masih tidak di ketahui alasan pastinya dari lenyapnya turnamen di region Europe, North America, Brazil, Dan LATAM.

wild Rift

AfterRift pun mengatakan para penggemar game MOBA ini hanya tinggal menunggu pengumuman resmi dari RIOT Games perihal rumor ini, seakan-akan memang pasti akan terjadi.

Memang kompetisi tidak berjalan dengan baik, di antara angka-angka tersebut ada banyak hal yang melatarbelakangi stagnasi, seperti manajemen, organisasi, dan pemain. Saya sudah mengomentari tujuan saat itu dan tidak mungkin menarik seperti itu,” tulis AfterRift di Twitter nya.

Tayggan pun juga memberikan sebuah gambar yang berisikan informasi menggunakan bahasa Portugis, di mana di sana berisi informasi mengenai masa depan nantinya.

wild Rift

Inti dari poin yang diberikan tersebut adalah SEA akan bergabung dengan Korea menjadi liga APAC. Yang nantinya akan bertanding bersama dengan region Tiongkok.

Informasi lebih lengkap mengenai hal ini akan dipublikasikan oleh RIOT pada tanggal 21 November 2022 mendatang. Menurut apa yang tertulis di Twitter Tayggan. Bagaimana kalau menurut kalian?

Mungkin Anda juga menyukai

2 Respon

  1. gate.io berkata:

    I may need your help. I tried many ways but couldn’t solve it, but after reading your article, I think you have a way to help me. I’m looking forward for your reply. Thanks.

  1. 31 Agustus 2023

    … [Trackback]

    […] Here you can find 98530 more Info to that Topic: pakistanvisaonline.org/news/wild-rift-turnamen-di-rumorkan-hanya-asia-saja/ […]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *